Thursday, September 13, 2012

RESUME PERISAN 1 OKTOBER 2011


          :* :* :* Seperti biasa setiap hari sabtu kampus STIKOM Surabaya mengadakan berbagai kegiatan yang siap untuk diselenggarakan dan biasa dipanggil dengan sebutan perisan/sabtuan. Pada pertemuan kali ini, tentunya akan diselenggarakan kegiatan seminar yang membahas tentang komunikasi dan motivasi dalam bekerja. Setelah apel pagi, tidak menunggu lama, para maba digiring untuk masuk ke ruang SG untuk menghadiri acara seminar yang pertama yaitu motivasi dalam bekerja. Bapak Hari Widianto merupakan pembicara dalam seminar kali ini. Banyak sekali pelajaran yang dapat saya ambil dari berbagai wise word atau quotes yang diberikan, diantaranya yaitu :

 
·        “A person who never made a mistake never tried anything new”
by Albert Einstein
·        “Your work is going to fill a large part of your life, and the only way to be trully satisfied is to do what you believe is great work. And the only way to do great work is to love what you do. If you haven’t found it yet, keep looking. Don’t settle. As with all matters of the heart, you’ll know when you find it. And like any great relationship, it just gets better and better as the years roll on. So keep looking until you find it. Don’t settle.”
by Steve Jobs
·        “Focus and simplicity. Simple can be harder than complex: you have to work hard to get your thinking clean to make it sample. But it’s worth it in the end because once you get there, you can move mountains”
by Steve Job
·        “Technology is just a tool. In terms of getting the kids working together and motivating them, the teacher is the most important”
by Bill Gates

          Dapat saya simpulkan bahwa dalam menghadapi hidup di dunia ini kita harus fokus terhadap satu tujuan, karena jika kita ingin memiliki dua tujuan kita tidak akan pernah bisa mencapai kesuksesan karena setiap manusia mutlak untuk dapat menguasai bermacam-macam hal. Jadi pandanglah ke depan apa yang menjadi prioritas anda. Selesai seminar yang pertama dilanjutkan dengan seminar kedua yaitu tentang komunikasi.
          Di seminar yang kedua ini di pimpin oleh kolega dosen kita yaitu ibu yani. seperti yang saya katakan tadi eminar ini membahas tentang komuikasi. Komunikasi adalah bagian penting dari mempengaruhi orang lain untuk memperoleh apa yang kita inginkan. Komunikasi sendiri berasal dari kata latihan yaitu : communis yang kemudian dalam bahasa inggris berbunyi common setelah itu masuk ke Indonesia menjadi Komunikasi. Tujuan dari komunikasi adalah untuk menyampaikan ide-ide yang kita punya dan membuat si pendengar yakin terhadap kita. Lima sifat yang harus dimiliki dari seorang ahli bisnis adalah :
1.       Passion
2.       Intelligence and clarity of thinking
3.       Great communication skill
4.       High energy level
5.       Eqos in check
6.       Inner peace
         
          Ada juga komponen dalam komunikasi diantaranya adalah :
1.       IDE atau GAGASAN yang jelas
2.       KOMUNIKATOR
3.       PENERIMA
4.       PESAN yang  JELAS
5.       MEDIA yang tepat
6.       STRATEGI yang sesuai
7.       Memberikan PERSEPSI yang baik

          Demikianlah yang dapat saya sampaikan untuk pertemuan perisan kali ini, semoga informasi diatas dapat menambah wawasan bagi kita semua. Jika ada salah-salah kata mohon dima’afkan. Terimakasih sebelumnya.

0 comments:

Post a Comment

 

Helly